BAGAS31 – Hallo. Di artikel kali ini saya akan membagikan sebuah tools yang sangat bermanfaat untuk kamu pengguna Bluestacks. Bluestacks adalah aplikasi gratis (freeware) yang berjenis mesin virtual, atau biasa disebut emulator Android. Aplikasi ini dijalankan di komputer (PC maupun laptop) untuk mengoperasikan berbagai macam aplikasi Android.
Bluestacks bisa dijalankan di komputer dengan sistem operasi Windows (Windows XP, 7, 8, dll) dan Macintosh. Sama halnya mengoperasikan sebuah smartphone Android, kamu bisa memainkan “smartphone” di PC atau laptop kamu dengan bantuan Bluestacks. Tidak berbeda dengan ponsel Android, Bluestacks juga memiliki IMEI, AndroidID dll.
Tanpa berpanjang lebar, tools yang sangat bermanfaat untuk oprek Bluestacks ini bernama BSTweaker 5.7. Apa saja kegunaan BSTweaker 5.7 ini?
- Untuk root Bluestacks.
- Untuk mengubah IMEI, AndroidID dan WifiMAC.
- Untuk mengubah phone device model, country, dan operator/provider.
- Untuk melakukan factory reset.
- Dll.
BSTweaker 5.8.7 Untuk Root Bluestacks v2.5xx – 4.32
Screenshots:
Download :
- BSTweaker 5.8.7
[Google Drive] | [Mediafire] | [File Upload] - Password: www.bagas31.info | Status: Tested (Windows 10 64bit)
Cara Install:
- Download BSTweaker 5.8.7 lewat salah satu link di atas.
- Ekstrak file yang sudah kamu download.
- Buka file BlueStacksTweaker5.exe.
- Selamat berkreasi.
Semoga bermanfaat.
Credit: xda.com 4pda.ru bstweaker.tk
from BAGAS31 | Download Software Gratis https://ift.tt/2Gy9kK6
Source: https://bagas31.info
0 Komentar untuk "BSTweaker 5.8.7 Untuk Root Bluestacks v2.5xx – 4.32"